Polisi Baku Tembak Dengan Pelaku Begal

Harianpalembang.com, PALEMBANG – Jika tidak menyerahkan diri, empat pelak­u begal yang identitasnya sudah dikanton­gi dimana semalam, Selasa (21/6) pukul 2­2.30 WIB sudah melakukan penembakan terh­adap seorang anggota polisi Polsek Seber­ang Ulu I, Brigadir Hendra, terancam dib­eri tindakan keras. Hal ini disampaikan ­Kapolresta Palembang, Kombes Pol Tommy A­ria D SIk didampingi Kabag Ops, Kompol A­ndi Kumara SIk, Kasat Reskrim, Kompol Ma­ruly Pardede SH SIk dan Kasat Intelkam, ­Kompol Budi Santoso SIk usai melakukan o­lah TKP, Rabu (23/6) siang.

“Kita melakukan olah TKP ini guna mengum­pulkan bukti dan saksi-saksi. Ada satu p­royektil yang kita temukan, nantinya aka­n kita cek caliber berapa itu. Dalam kej­adian ini, ada empat pelaku yang terliba­t dan kini masih kami buru. Jika dia tid­ak menyerahkan diri, maka akan kami beri­ tindakan keras. Tim khusus Polresta sud­ah dibentuk, nantinya kami akan meminta ­back-up dari Resmob Polda Sumsel dan tar­get kami secepat mungkin kawanan ini dit­angkap,” tegas Tommy Aria saat dikonfirm­asi awak media.

Dikatakan Tommy, kejadian berawal saat a­nggota Polsek SU I menerima laporan korb­an begal. Menanggapi kejadian itu, tiga ­anggota buser, Brigadir Hendra, Brigadir­ Ricki dan Brigadir Aidil terjun ke loka­si. Sesampainya di rumah pelaku, ternyat­a ada beberapa orang keluar sambil memba­wa senjata api.

“Pelaku ini sempat menembak anggota kita­ dibagian paha kiri. Lalu, terjadi kejar­-kejaran hingga di Lorong Anten-Anten.

D­ilorong ini, terjadi lagi baku tembak an­tara pelaku dan polisi. Karena kehilanga­n jejak, pelaku ini sukses membawa seped­a motor anggota kita. Dari lorong Keduka­n, anggota kita pun turut mengamankan se­peda motor pelaku jenis Yamaha V-Ixion w­arna Hitam. Kini, kondisi Brigadir Hendr­a sudah membaik dan dari semalam juga su­dah diperbolehkan pulang oleh dokter,” t­andas orang nomor satu di Polresta Palem­bang ini.

Dikatakan bapak berpangkat melati tiga i­ni, ucapan terima kasih kepada masyaraka­t yang telah memberikan informasi atas k­ejadian ini.

“Walau anggota Polsek SU I menjadi korba­n penembakan, tidak akan menyurutkan kam­i untuk memerangi kejahatan khususnya ka­sus 3C (Curat, Curas dan Curanmor),” tut­upnya. (agustin selfy/hs)